in

8 Kota Berpagar Dinding Benteng Paling Mengesankan di Dunia

5. Yerusalem – Palestina (Israel)

Terlepas dari konflik yang terjadi di negara tersebut, Yerusalem tetaplah menjadi kota bersejarah yang begitu eksotis. Banyak terdapat bangunan tua di sana yang masih terawat dengan baik. Yerusalem menjadi salah satu kota yang dipagari dinding benteng dari zaman dahulu.

Foto via architecturaldigest
Foto via architecturaldigest

Dikelilingi kota modern, kota tua berbenteng Yerusalem memiliki sejumlah situs yang berumur ratusan bahkan ribuan tahun. Anda bisa menemukan Gereja tua hingga makam suci. Traveler yang datang ke sana dan berjalan-jalan di benteng menara Daud bisa melihat Kubah Batu dan Tembok Barat yang ramai dukunjungi wisatawan.

Written by Alfry

Leave a Reply

Membunuh Suami dan Anak (c) oddee

7 Istri Paling Kejam Pada Suaminya

Toilet Jongkok (c) seoulistic

5 ‘Kejutan’ Toilet Korea Selatan Yang Sering Dihadapi Turis