in

5 Konglongmerat Asia yang Berhasil ‘Membeli’ Klub Sepakbola Eropa

konglongmerat asia

Meskipun pertumbuhan ekonomi dunia sedang melambang, pertumbuhan ekonomi di Asia justru menunjukkan perkembangan yang positif. Terutama negara Asia Timur seperti Cina, Jepang dan Korea terus berlomba-lomba menjadi raksasa ekonomi nomor satu di Asia. Berbeda sekali dengan negara-negara di Eropa yang justru sedang berjuang melawan krisis.

Baca Juga : 6 Kisah Orang Kaya Tapi Hidupnya Tidak Bahagia

Trend positif itu membuat banyak sekali pengusaha asal Asia yang akhirnya mempromosikan perusahaan atau individu mereka ke benua Eropa. Cara yang paling efektif adalah dengan membeli saham di klub-klub sepak bola Eropa yang digandrungi di seluruh dunia. Berikut lima konglongmerat Asia yang memiliki saham besar di klub raksasa Eropa.

1. Toni Fernandez, Malaysia

Toni adalah pemilik dari maskapai yang penerbangannya banyak dinikmati karena harganya yang miring, Air Asia. Pria ini memiliki kekayaan sebanya 530 juta dollar atau sekitar 7 trilyun. Kebetulan, pria asal Kuala Lumpur ini memang seorang penggila sepakbola.

Tony Fernandez
Tony Fernandez [ImageSource]
Pada 2011 dia memutuskan untuk memberi Queens Park Rangers dengan harga 35 juta poundsterling. Itu sama dengan 66 persen dari keseluruhan saham. Tony mengaku membeli QPR untuk mempromosikan maskapainya, AirAsia. Sayangnya QPR mengalami degradasi dan tidak lagi ada di kasta utama liga Inggris.

Written by Centralismo

Leave a Reply

7 Penemuan Korea Selatan Ini Berjasa Bagi Dunia, Tapi Banyak yang Tidak Menyadarinya

Banyak Orang Salah Menebak Umur Wanita Ini, Berapa Menurutmu?