in

Mengulik 5 Hal Menakjubkan dari Primbon, Kitab Ramal Jawa yang Melegenda

2. Watak Manusia

Watak Orang Jawa bisa dilihat dari tanggal lahir mereka meski tidak 100% benar. Dalam hitungan Jawa, hari tidak hanya Senin atau pun Selasa saja. Hari masih ada embel-embel pasaran yang jenisnya ada lima: Legi, Pahing, Pon, Wage, Kliwon. Kombinasi dari tujuh hari dan lima pasaran menghasilkan 35 hari yang sering disebut dengan sepasar.

Kalender [image source]
Kalender [image source]
Misal seseorang lahir hari Jumat Pon, maka watak yang dimilikinya adalah santai, bijaksana, berjiwa sosial tinggi, jujur, dan mudah beradaptasi. Itu sifat baiknya, lantas sifat buruknya adalah kurang percaya diri dan gampang terbawa arus. Anda bisa mencari sendiri watak Anda dengan melihat weton atau hari di mana Anda lahir menurut kalender Jawa.

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

5 Candi Erotis India ini Jadi Bukti Kalau Manusia Zaman Dulu Juga Bisa Terobsesi Dengan Kemesuman

Mengenal Irawan Soejono, Pemuda Indonesia yang Bertempur Sampai Mati Melawan Nazi