Sebagai manusia sudah sepantasnya kita bersyukur atas berkah yang ada dalam hidup kita. Yang dimaksud berkah di sini bisa bermacam-macam, mulai dari berkah kesehatan, kepandaian, sampai keindahan lingkungan sekitar kita. Kita semua pasti setuju bahwa di dunia ini ada banyak sekali tempat indah untuk dijelajahi yang biasanya kita abadikan melalui foto.
Di antara tempat-tempat indah tersebut, sadarkah kamu bahwa ada momen-momen di mana lokasi tersebut bisa jadi sangat luar biasa. Ada pula lokasi-lokasi yang keindahannya tidak dapat dijelaskan oleh orang awam. Berikut ada 15 foto yang memperlihatkan keindahan-keindahan alam yang jarang disadari.
Gurun Namib di Afrika yang letaknya langsung di samping lautan

Beberapa air terjun yang alirannya berasal dari retakan gletser di Norwegia

Sungai Verzasca di Switzerland yang jernihnya ibarat kaca

Refleksi koboi pada genangan air hujan

Gradasi warna awan yang menggumpal saat matahari terbenam

Awan Lenticular di puncak Gunung Damavand, Iran

Sambaran petir terlihat di langit South Dakota, Amerika

Sebuah helikopter mencoba mendekati pemukaan laut

Cantiknya warna musim gugur di permukaan air

Ubur-ubur yang terlihat seperti mahluk luar angkasa

Aurora, keajaiban di langit Norwegia

Eksotika pemandangan Pulau Sardinia

Warna-warni capung yang tertutup tetesan air hujan

Refleksi Katedral Saint Basil di Russia
