in

7 Fakta Menarik Muzammil Hasballah, Qari Muda yang Jadi Imam Impian Para Wanita

[Image Source].

Tepat pada hari Jumat kemarin atau tanggal 07/07/2017, seorang pemuda bernama Muzammil Hasballah resmi melepas masa lajangnya setelah menikahi seorang wanita bernama Sonia Ristanti di sebuah masjid agung yang terletak di Banda Aceh. Pernikahannya cukup menarik perhatian berbagai media nasional. Kini, yang jadi pertanyannya adalah, siapa sih Muzammil ini? Kenapa pernikahannya begitu terkenal sampe diliput dan dibahas di berbagai media cetak dan online nasional?

Muzammil Hisbullah diketahui merupakan seorang Qari berbakat yang eksistensinya mulai dikenal publik secara meluas manakala sebuah video yang ia unggah, yang menunjukkan syahdu dan merdunya ia dalam melantunkan ayat suci Al-Quran ketika menjadi imam di sebuah masjid, mendapat tanggapan positif dari berbagai kalangan. Tak hanya itu, ada banyak fakta unik lain terkait pria muda satu ini yang bakal bikin kamu terkejut. Ini dia!

1. Qari muda keturunan Aceh

Kayaknya lagi minum kopi khas Aceh. [Image Source].
Banyak yang masih bingung dengan asal usul Muzammil ini. Cowok penghafal Quran ini ternyata berasal dari provinsi Serambi Mekah, Nangroe Aceh Darussalam, tepatnya daerah Sigli. Ia lahir pada tanggal 21 September 1993. Sejak TK hingga SMA, ia menimba ilmu di kota asalnya, sebelum bertolak ke Bandung untuk melanjutkan pendidikan tinggi di Institut Teknologi Bandung.

Leave a Reply

Prihatin Sering Dengar Kata Kotor, Penjaga Warnet Ini Membuat Peraturan yang Bisa Nyentil Para Bocah

Bikin Tepok Jidat, Video Curhat Afi Nihaya dalam Bahasa Inggris Ini Lagi-lagi Diduga Plagiasi