2. Banyuwangi Punya Tempat Paling Angker Se-Indonesia
Keangkeran Banyuwangi tak cuma santet, di sini juga menyimpan satu lagi misteri yang juga tak kalah mengerikan pamornya. Di kota ini ada sebuah tempat yang bisa dibilang paling angker se-nusantara. Ya, apa lagi namanya kalau bukan Alas Purwo.
Tempat ini juga terkenal dengan kepercayaan barang siapa yang masuk ke dalamnya pasti takkan bisa keluar lagi. Kalaupun bisa keluar, maka hidupnya dijamin penuh kesialan. Tapi fakta Alas Purwo yang misterius ini justru memancing rasa penasaran bagi mereka yang suka beruji nyali dan melakukan hal-hal ekstrem.
Selanjutnya : Plengkung Spot Selancar Kelas Dunia