3. Millioner Gadungan
Saat melihat sebuah foto kalian harus melihat secara menyeluruh dan detail tiap sudutnya untuk tahu foto tersebut asli atau hanya hasil editing. Seperti yang tampak pada foto berikut, seorang pria memegang sebuah cek raksasa yang tampaknya baru saja ia menangkan.

Tapi lihat kesalahan di tiap detailnya yang kemudian membocorkan jika ini adalah foto editing. Dari bayangan di mobil dan juga bayangan hitam di bawah pria ini. Tampak sekali jika ini editing bukan. Jadi jika kalian bertemu pria ini di jalan, jangan berpikir jika pria ini benar-benar miliarder, dia penipu.