in

5 Diktator Masa Kini yang Diam-diam Sudah Menyengsarakan Banyak Orang

2. Teodoro Obiang Nguema Mbasogo – Equatorial Guinea

Mungkin kamu belum pernah mendengar nama negara ini, saking kecilnya wilayah yang dimilikinya. Namun kiprah pemimpinnya sendiri perlahan sudah mulai terkuak publik. Mbasogo mungkin adalah presiden terburuk di dunia saat ini. Selain tidak kompeten mengurusi negaranya, ia juga sering sekali melakukan hal-hal gila yang bikin kamu mengelus dada.

Presiden Obiang, cinta keluarga tapi bikin rakyat susah [Image Source]
Presiden Obiang, cinta keluarga tapi bikin rakyat susah [Image Source]
Tercatat ia pernah menyita sebagian APBN hanya untuk diberikan kepada anaknya yang digunakan membeli barang-barang memorabilia Michael Jackson. Ia juga jarang sekali membangun rumah sakit atau tempat-tempat pengisian air padahal warganya benar-benar membutuhkannya. Walaupun demikian nyleneh, Mbasogo pernah dengan bangga mengatakan ia menang 103 persen suara dalam pemilu tahun 2002.

Tapi, yang paling buruk dari semua ini adalah kekejiannya kepada pada tahanan. Dikatakan jika para tahanan ini seringkali diperlakukan buruk bahkan sampai dibunuhi. Kekerasan adalah hal yang biasa di sini, sampai-sampai banyak yang mengatakan jika HAM adalah sesuatu yang sangat sangat langka Equatorial Guinea.

Written by Rizal

Hanya seorang lulusan IT yang nyasar ke dunia tulis menulis. Pengalamannya sudah tiga tahun sejak tulisan pertama dimuat di dunia jurnalisme online. Harapannya bisa membuat tulisan yang super kece, bisa diterima siapa pun, dan juga membawa influence yang baik.

Contact me on my Facebook account!

Leave a Reply

5 Makanan Ekstrem yang Hanya Ada di Indonesia

5 Pasar Wisata Dunia Ini Berjualan Hal-hal yang Tak Lazim