in

7 Daratan Terlupakan yang Kini Hanyut di Dalam Air!

daratan hilang [image source]

Jutaan tahun yang lalu, bumi hanya berupa satu daratan yang sangat besar. Namun perlahan-lahan daratan ini jadi pecah. Ada yang hanyut dalam air laut, ada pula yang menjadi benua baru. Banyak sekali daratan-daratan penting yang akhirnya terlupa, meski sebenarnya mereka memiliki pengaruh besar terhadap perkembangan peradaban manusia.

Baca Juga : 10 Kenangan Tak Terlupakan di Jaman 90an, Bikin Kangeeenn!

Well, inilah tujuh daratan terlupakan itu. Semoga di masa depan tak ada lagi daratan yang tenggelam. Terlebih akibat manusia yang membuat bumi jadi semakin panas. Langsung saja, mari kita simak sama-sama.

1. Lion City

Lion City sering disebut sebagai Atlantis dari timur. Namun yang membedakan adalah kota ini benar-benar ada. Tidak seperti Atlantis yang keberadaannya simpang siur. Bahkan dianggap tidak ada oleh beberapa orang. Lion City terletak di Povinsi Zhejiang, China sebelum akhirnya tenggelam pada tahun 1959.

Konstruksi bangunan di sungai Xinan menyebabkan 300.000 orang harus dievakuasi. Kota ini benar-benar tenggelam dan tak bisa ditempati lagi. Lion City adalah kota berumur 1.300 tahun yang menyimpan banyak sekali bangunan bersejarah. Tenggelamnya kota ini adalah kesalahan terbesar China dalam menata wilayahnya.

Written by Adi Nugroho

Leave a Reply

kota-roma

7 Kerajaan Besar yang Pernah Menguasai Dunia di Masa Lalu!

5 Negara ini Punya Hal-Hal Tabu Paling Tak Masuk Akal Soal Makanan