in

10 Seri Boneka Barbie yang Ternyata Justru Kebanjiran Kritik

6. Share A Smile Becky

Bone seri yang ini lebih membingungkan lagi. Tapi mungkin juga bukan sepenuhnya salah pihak Mattel. Untuk pertama kalinya, Mattel merilis boneka cacat yang diberi nama Becky lengkap dengan kursi roda. Kebanyakan orang akan mengira bahwa boneka ini akan mendapatkan pujian karena berusaha merepresentasikan anak-anak yang memiliki kekurangan, tapi ternyata tidak.

Share A Smile Becky [Image Source]
Share A Smile Becky [Image Source]
Banyak orang merasa tidak senang karena rambut Becky terlalu panjang sehingga sering tersangkut di roda kursi rodanya. Mattel kemudian memodifikasi sedikit boneka tersebut dengan membuat kursi rodanya lebih kecil dan rambutnya lebih pendek. Tapi masih saja ada yang tidak puas. Seorang pelajar berusia 17 tahun dengan masalah cerebral palsy komplain karena kursi roda Becky tidak muat masuk ke elevator Barbie’s Dream House. Akhirnya, Mattel memilih untuk tidak melanjutkan produksi boneka ini lagi dari pada harus membuat ulang model rumah, mobil dan aksesories Barbie lainnya.

Written by Tetalogi

Leave a Reply

7 Gigitan Hewan Paling Kuat di Dunia, Tangan Pun Bisa Putus Dengan Mudah!

6 Hal Ini yang Terjadi Kalau di Facebook Ada Tombol Dislike