in

10 Adab Bertamu Bagi Muslim yang Kini Sering Terlupakan

2. Ucapkan Salam dan Meminta Izin Sebelum Masuk

Sebagai tamu, sebelum masuk ke rumah orang, hendaklah kita meminta izin terlebih dahulu kepada si Pemilik Rumah. Dalam istilah orang Jawa disebut melakukan “Unggah-ungguh lan Toto Kromo”.

Ucapkan Salam dan Meminta Izin [image source]
Ucapkan Salam dan Meminta Izin [image source]
Sehingga, walaupun pintu rumah itu terbuka, kita tetap tahu diri untuk tidak langsung masuk ke dalam tanpa dipersilahkan terlebih dahulu. Dalam sebuah hadits diriwayatkan, “Dari Kildah bin Al-Hanbal, bahwa dia masuk ke rumah Rasulullah tanpa mengucap salam dan meminta izin, maka beliau SAW pun bersabda, Kembalilah, ucapkan Assalamu’alaikum, bolehkah saya masuk.” (HR Abu Dawud dan Tirmidzi).

Written by Sofia Fitriani

Leave a Reply

Keren! Dalam 7 Hal ini China Mengalahkan Amerika Serikat Dengan Telak

9 Kapal Hantu yang Masih Gentayangan di Lautan Ini Akan Membuatmu Bergidik Ngeri