2. Di Amerika Serikat
Negara adikuasa, Amerika Serikat rupanya juga pernah mengalami fenomena langit runtuh seperti Inggris. Kejadiannya sendiri adalah pada pertengahan Mei silam di negara bagian California. Saat itu dilaporkan bahwa kawasan utara California dikejutkan dengan fenomena langit berlubang.
Bagian langit yang tak berawan di kota Stockton itu membentuk lubang seolah-olah awan telah runtuh di sana. Kemungkinan penyebab bolongnya langit Stockton ini pun berhembus. Seperti salah satunya adalah adanya UFO yang bersembunyi di balik awan. Namun lagi-lagi ilmuwan menyebutkan jika fenomena langit bolong ini sama seperti langit runtuh yang terjadi di Inggris. Di mana fenomena ini bermula dari awal Cirrocumulus atau Altocumulus yang gagal membeku. Kejadian alam itu juga ditambah oleh aksi pesawat terbang yang melintas di antara gumpalan awan.
Selanjutnya 2. Selandia Baru